Soal Tematik Kelas 3 SD Tema 8 Subtema 3
Tema: Praja Muda Karana
Pada kesempatan kali ini kami akan berbagi Soal Tematik Kelas 3
Tema 8 Subtema 3
Tema 8: Praja Muda Karana
Subtema 1: Aku Suka Bertualang
·
PKN
·
Bahasa Indonesia
·
Matematika
·
SBdP
Semoga
bermanfaat
PPKn
I. Pilihlah
salah satu jawaban yang tepat dengan memberi tanda silang (X) pada huruf a, b,
c, \atau d!
1.
Lambang negara Indonesia adalah Burung Garuda. Pada
lambang negara, Burung Garuda mencengkeram pita yang bertuliskan ....
a.
Ing ngarsa Sung Tuladha c.
Bhinneka Tunggal Ika
b.
Tut Wuri Handayani d. Bersatu Kita Teguh
2.
Siti dan teman-temannya selalu melakukan musyawarah dalam menyelesaikan
masalah. Hal itu menunjukkan bahwa mereka telah mengamalkan Pancasila yaitu
sila ....
a.
Kemanusiaan yang adil dan beradab
b. Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan
/perwakilan
c.
Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia
d.
Ketuhanan Yang
Maha Esa
3. Perhatikan Tanda
Kecakapan Umum berikut !
Nama-nama Tanda
Kecakapan Umum diatas jika di urut dari kiri ke kanan adalah ....
a.
Tanda Pelantikan, Tanda Tutup Kepala, Tanda Barung, Tanda Pandu Dunia
b.
Tanda Tutup Kepala, Tanda Pelantikan, Tanda Barung, Tanda Pandu Dunia
c.
Tanda Tutup Kepala, Tanda Barung, Tanda Pandu Dunia, Tanda Pelantikan
d.
Tanda Tutup Kepala, Tanda Pelantikan, Tanda Pandu Dunia, Tanda Barung
1. Cici belum bisa berenang. Uni tidak memaksa Cici untuk berenang. Perilaku
Uni sesuai dengansemboyan bangsa Indonesia yang berbunyi .... *
a. Bhinneka Tunggal Ika c. Maju Tak Gentar
b. Tut Wuri Handayani d. Bersatu Kita Teguh
II.
Jawablah
pertanyaan berikut dengan jawaban yang singkat dan jelas!
2. Arti semboyan Bhineka tunggal Ika ialah…
3. Contoh keberagaman daerah
yang menunjukkan kekayaan di Indonesia selain makanan tradisional dan agama
adalah …
4. Saat melewati rumah ibadah
agama lain, sikap kita adalah …
III.
Jawablah
uraian berikut dengan jawaban yang benar !
5.
Tulislah 5 simbol yang ada pada perisai Garuda
Pancasila!
Baca juga: Soal PAT Kelas 4 Tema 5
Bahasa Indonesia
I. Pilihlah
salah satu jawaban yang tepat dengan memberi tanda silang (X) pada huruf a, b, c, atau d!
1. Perhatikan denah
di samping !
Dari gambar denah di
samping, SD
Nusantara berada
di ....
a.
Seberang Masjid
b.
Sebelah utara Pos Ronda
c. Antara Lapangan
Sepak bola dan Pos Ronda
d. Dekat dengan Taman Kenanga
2. Dari denah pada
soal nomor 5 diatas, letak Masjid berada di ....
a.
Seberang Lapangan Sepak Bola
b.
Sebelah Barat SD Nusantara
c.
Sebelah Timur Taman Kenanga
d.
Sebelah kiri pos ronda
3. Arti dari rambu – rambu di atas
adalah ….
a. jalan berkelok - kelok
b. jalan licin
c. dilarang berkendara
d. hati – hari
4. Jika lampu merah pada rambu-rambu lalu lintas
sedang menyala, itu artinya setiap pengendara harus . . . .
a. berhati-hati
b. berjalan
c. berhenti
d. melaju
5.
Fungsi dari rambu perintah adalah .... *
a. memberi peringatan
kemungkinan ada bahaya atau tempat bahaya
b. memberi tahu larangan yang
tidak boleh dilakukan pengguna jalan
c. memandu pengguna jalan
d. memberi tahu perintah yang
harus dilakukan pengguna jalan
I.
Jawablah pertanyaan berikut dengan
jawaban yang singkat dan jelas!
6.
Arti dari berpetualang ialah…
7.
Garis hitam putih sebagai tempat untuk menyeberang
jalan disebut…
8.
Hal yang perlu dilakukan sebelum
menyeberang jalan adalah …
II.
Jawablah uraian berikut dengan jawaban
yang benar !
9.
3 benda yang harus dimiliki
pengguna kendaraan bermotor adalah ….
Link Soal PAT Kelas 4 SD
Matematika
Perhatikan diagram berikut! Untuk soal nomor 13 dan 11.
Berapa banyak perbedaan antar
siswa yang menyukai estafet dan sepak bola ….
a. 10 c.
30
b. 20 d.
40
2.
Apa jenis olahraga yang paling
banyak disukai oleh siswa?
a. estafet c.
estafet
b. atletik d. bola voli
a. 3
orang siswa
b. 4
orang siswa
c. 11
orang siswa
d. 8
orang siswa
4. Nilai yang paling sering didapatkan siswa adalah .
. . .
a. nilai
6 b. nilai 8
b. nilai
7 d. nilai 9
I.
Jawablah pertanyaan berikut dengan
jawaban yang singkat dan jelas!
Perhatikan gambar berikut
5.
Jenis kendaraan yang paling banyak
digunakan adalah…
6.
Jumlan kendaraan motor dan mobil
yang digunakan pada diagram di atas adalah...
7.
Selisih antara jenis kendaraan
bermotor dan sepeda adalah …
I.
Jawablah uraian berikut dengan jawaban
yang benar !
8. Buatlah diagram berdasarkan data berikut ini!
B Baca juga: Soal PAT Kelas 4 Tema 6
SBdP
I.
Pilihlah
salah satu jawaban yang tepat dengan memberi tanda silang (X) pada huruf a, b,
c, atau d!
1. Teknik membuat rumah-rumahan dapat
dilakukan dengan teknik gunting, lipat dan ....
a.
Menempel
b.
Menggambar
c.
Mewarnai
2. Jenis seni yang digunakan untuk menghias sesuatu
agar tampak lebih indah dinamakan . . .
a. seni dekoratif
b. seni lukis
c. seni ukir
d. seni pahat
3. Seni dekoratif bertujuan menambah nilai . . . .
suatu benda.
a. keindahan
b. keunikan
c. keaslian
d. harga
II. Jawablah
pertanyaan berikut dengan jawaban yang singkat dan jelas!
4. Sebuah gambar akan lebih menarik
apabila diberi ….
5. Hiasan pada benda ada yang berbentuk
titik-titik dan ada yang berbentuk ....
III. Jawablah
uraian berikut dengan jawaban yang benar !
6.
Apa saja bahan dan alat yang
digunakan untuk membuat bis dengan teknik potong, lipat dan sambung?
Penilaian Harian Kelas 3 SD Semester 2
1. Soal Tematik Kelas 3 SD Tema 5 Subtema 1
2. Soal Tematik Kelas 3 SD Tema 5 Subtema 2
3. Soal Tematik Kelas 3 SD Tema 5 Subtema 3
4. Soal Tematik Kelas 3 SD Tema 5 Subtema 4
5. Soal Tematik Kelas 3 SD Tema 6 Subtema 1
6. Soal Tematik Kelas 3 SD Tema 6 Subtema 2
7. Soal Tematik Kelas 3 SD Tema 6 Subtema 3
8. Soal Tematik Kelas 3 SD Tema 6 Subtema 4
9. Soal Tematik Kelas 3 SD Tema 7 Subtema 1
10. Soal Tematik Kelas 3 SD Tema 7 Subtema 2
11. Soal Tematik Kelas 3 SD Tema 7 Subtema 3
12. Soal Tematik Kelas 3 SD Tema 7 Subtema 4
13. Soal Tematik Kelas 3 SD Tema 8 Subtema 1
14. Soal Tematik Kelas 3 SD Tema 8 Subtema 2
15. Soal Tematik Kelas 3 SD Tema 8 Subtema 3
16. Soal Tematik Kelas 3 SD Tema 8 Subtema 4
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Terima kasih telah berkunjung di blog saya, semoga bermanfaat. Jangan lupa komen ya